Setelah melalui Kerja Praktek (KP) masuklah ke tahap dunia perskripsian. Di awali memasukkan judul pada awal bulan Desember, ku kira mudah ternyata berbanding terbalik. Mengajukan 3 judul dengan judul utama di nomor 1 tapi direvisi oleh bagian prodi berkutat sebanyak 3x bolak-balik. Jadi waktu ada MK Teknologi Aplikasi Bergerak, konsul dengan Pak Riovan yang sebelumnya adalah dosen Pembimbing KP ku tentang judul skripsi ini. Diperbaiki per kata di form pengajuan judul.
Read more: